SISTEM INFORMASI TANGGAP DARURAT TERPADI DI BPBD KABUPATEN MAJALENGKA

  • Gery Septyana
Keywords: Sistem Informasi, Tanggap Darurat

Abstract

Sistem Informasi Tanggap Darurat di BPBD Majalengka untuk pengelolaan data lapangan
selama terjadinya masa tanggap darurat, diharapkan akan dapat memberikan informasi tanggap
darurat bencana secara cepat dan efisien. Perancangan sistem menggunakan metode
pengembangan sistem metode RUP sedangkan database yang dipakai menggunakan MySQL.
Hasil akhir perancangan tersebut menghasilkan Sistem Informasi Tanggap Darurat Terpadu
untuk BPBD Majalengkas yang diharapkan akan memudahkan pengguna internet serta
wartawan median dalam mendapatkan informasi tanggap darurat bencana

Published
2020-11-09