HubunganantaraKonsepDiri danDukunganSosial TemanSebaya dengan PenyesuaianDiri pada Siswa KelasX Smk Daarul Uluum Jakarta Selatan
Abstract
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) merupakan sekolah lanjutan setelah SekolahMenengah
Pertama (SMP), memasuki masa SMK siswa mulai mengenal sistem baru yang berbeda saat
mereka duduk diSMP. sistempendidikan baru yang berbedasaat mereka duduk di SMP, Selain
itu siswa SMK memiliki teman sebaya yang semakin luas lingkungannya sehingga mulai
mengenal teman lain dengan berbagai latar belakang. tujuan dari penelitian ini adalah
mengetahui adanya hubungan antarakonsep diri dan dukungan sosial teman sebaya dengan
penyesuaian diri pada siswakelas X SMK Daarul Uluum. dalam penelitian menggunakan tiga
variabel konsepdiri, dukungan sosial teman sebaya, dan penyesuaian diri. Populasi jumlah
anggotayang terdaftar sebanyak 92 orang laki laki dan perempuan. Pengumpulan data
menggunakan skala likert dan pengambilan sampel menggunakan convenience sampling.
hasil uji validitas skala penyesuaian diri 12 valid dan 4 gugur, skala konsep diri 12 valid dan
8 gugur, skala dukungan sosial teman sebaya 14 valid dan10 gugur. Berdasarkan hasil analisis
ketiga hipotesis alternatif adanya pengaruh signifikan dengan arah positif antara konsep diri
dan dukungan sosial teman sebayadengan penyesuaian diri pada siswa kelas X SMK Daarul
Uluum diterima