Implementasi Co-location Server pada data Center ( Studi Kasus di perusahaan eksplorasi MIGAS )

  • Asril Basry
  • Essy Malays
Keywords: Data Center, co-location server, Pengolahan Data, Komputasi, Optimalisasi

Abstract

Di dalam kehidupan modern sekarang data center merupakan salah satu industri yang
berkembang pesat saat ini ,tulisan ini bertujuan untuk membangun sebuah Co-location
Server pada suatu Data Center yang bekerja secara otomatis. Untuk memenuhi kebutuhan
pengembangan data center tersebut dibutuhkan peningkatan kapasitas komputasi, salah
satunya adalah dengan cara pengadaan server baru. Namun terdapat konsekuensi dari
keputusan tersebut, organisasi akan menghadapi beberapa masalah baru dalam
pengelolaan server sendiri yang semakin bertambah yaitu biaya yang dihabiskan untuk
keperluan tersebut cukup besar. Biaya yang paling besar adalah pada pembelian dan
pemeliharaan server , Co-location server sebagai teknologi informasi yang mulai banyak
dikenal diberbagai kalangan industri dimana akan cukup berkembang di Indonesia dan
dapat meminimalkan pengelolaan data di suatu perusahaan. . Co-location Server pada
suatu Data Center yang dapat melakukan optimalisasi dari pengelolaan dan komputasi
data pada suatu perusahaan.

Published
2017-07-01