Perancangan Furnitur Untuk Commercial Space Menggunakan Pendekatan Tensegrity
Abstrak
UKM The Malik beroperasi sejak tahun 2014 dengan jumlah pegawai 5-7 orang yang di
bidang usaha furnitur dan las rumahan dengan bahan baku utama besi yang dapat diolah menjadi
banyak produk furnitur seperti kursi, meja, pagar besi, dan produk las rumahan lainnya. Masalah
dari UKM The Malik adalah usaha kecil tersebut masih bergantung kepada pesanan yang belum
pasti jumlah pesannya. Sehingga pendapatan tidak dapat dipastikan angkanya akibat hanya
bergantung hanya kepada jumlah pemesan saja, UKM The Malik menjadi tidak dapat
berkembang secara pendapatan, kreativitas dan perluasan pasar. Tujuan dari penelitian ini
adalah untuk meningkatkan usaha The Malik dengan cara memberikan suatu inovasi berupa
perancangan furnitur berupa kursi untuk commercial space dengan pendekatan tensegrity.
Model penelitian yang digunakan adalah perancangan produk yang menekankan pada kedua
adalah yang paling stabil dan safety dalam uji beban.